Tag: 2019
Pengumuman Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
Berdasarkan Surat Kepala Kantor Regional X Denpasar, Badan Kepegawaian Negara Nomor: 207/KR.X.K/VIII/2020 perihal Pengumuman Pelaksanaan SKB CPNS Formasi Tahun 2019, tanggal 18 Agustus 2020, maka kami sampaikan beberapa hal yang dapat di baca dan di unduh di bawah ini. Terima kasih.
Pemberitahuan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
Mendasari Surat Edaran Badan Kepegawaian Negara Nomor: 17 /SE/VII/2020, tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi dengan Metode Computer Assisted Test Badan Kepegawaian Negara (CAT BKN) dengan Protokol Kesehatan Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid 19), tanggal 2 Juli 2019, maka kami sampaikan beberapa hal yang dapat dibaca pada Surat Pemberitahuan di bawah ini :